Monday, October 24, 2016

cara memperbaiki kipas angin yang tidak bisa bergerak ke arah kanan maupun kiri

Cara memperbaiki Kipas angin yang tidak bisa bergerak ke arah kanan maupun kiri.






Kipas angin merupakan alat elektronik yang sering di gunakan untuk menyejukkan ruangan, pastinya banya yang menggunakan. Namanya juga alat elektronik pasti akan ada kerusakan yang timbul , baik kipas di gunakan maupun tidak digunakan pasti akan rusak entah kapan waktunya.

Disini kita akan membahas salah satu kerusakan pada kipas angin yaitu kipas tidak bisa bergerak atau mengok kearah kanan maupun kiri.

masalah ini timbul karna gigi yang ada di dalam mesin sudah mengalami KEAUSAN atau giginya sudah lepas dari tempatnya, Nah untuk mengatasi masalah ini cukup simple saja bisa di kerjakan dirumah sendiri tidak perlu dibawa kebengkel. Caranya silahkan Buka mesinnya kemudian olesi dengan pelumas secukupnya saja, kalau sudah silahkan di coba terlebih dahulu sebelum di pasang kembali. Apabila sudah sudah normal sebagaiman mestinya kemudian tempatkan kembali yang dibuka tadi dengan penempatan yang benar.





Kalau masih belum bisa maka jan lainnya ialah mengganti gigi bagian depan dengan yang baru.

Nah ,Itu adalah salah satu kerusakan kipas angin yang dapat kita perbaiki sendiri tanpa harus di bawa ke tempat reparasi. silahkan bisa di coba dan dipraktekkan. DIMANA ADA KEMAUAN PASTI ADA JALAN.

No comments:

Post a Comment